EkonomiEntertainment

Ingin Nikah Gratis, Yuk Ikuti Promo Aryaduta Hotel

×

Ingin Nikah Gratis, Yuk Ikuti Promo Aryaduta Hotel

Share this article

Menurutnya, setelah tanggal pernikahan dikonfirmasi, pasangan harus meninjau hotel Aryaduta pilihan mereka dan mengunggah ulasan dalam bentuk foto/video ke akun Instagram peserta sambil menyebutkan dan memberi tag Hotel Aryaduta yang dipilih pada postingan ulasan mereka. Pemenang akan diumumkan pada tanggal 26 Juni 2020 di sembilan hotel Aryaduta yang berpartisipasi. Semua peserta akan diundang sebagai saksi saat penentuan hadiah utama. Selain itu, akan ada tiga pemenang ‘Best Hotel Reviewer’ dengan total hadiah Rp15.000.000, -.

“Untuk informasi lebih lanjut mengenai Pernikahan Gratis di Aryaduta, silakan hubungi spesialis pernikahan Aryaduta atau kunjungi @aryaduta_hotels di Instagram.” tutup nya. (eh)

 

Editor : Chandra.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *