Melalui kegiatan TMMD seperti inilah sinergitas dan kemanunggalan TNI dengan rakyat,serta Pemerintah Daerah bisa dibangun menjadi satu kekuatan luar biasa untuk memajukan desa ,menggali dan memberdayakan potensi yang ada di daerah serta mampu mensejahterakan masyarakat.
Editor : Chandra













