SosokSport

Liverpool Tak Bisa Juara Jika Musim Tak Tuntas Ucap Shearer

×

Liverpool Tak Bisa Juara Jika Musim Tak Tuntas Ucap Shearer

Share this article

“Jika Anda tak bisa menuntaskan jadwal-jadwal yang ada, maka Anda tak bisa memberikan titel juara kepada atau mendegradasi siapa pun.”

“Bagi Liverpool, ini bakal terasa sangat kejam.”

Andai Situasinya Beda
Shearer melanjutkan, andai situasinya berbeda, di mana Liverpool sudah mendapatkan poin-poin yang dibutuhkan untuk mengunci gelar, maka situasinya bakal berbeda pula.

“Mereka cuma butuh enam poin lagi untuk menguncinya, tapi mereka belum mendapatkannya (enam poin itu). Untuk alasan itu, musim harus dibatalkan dan dianggap tak pernah ada.”

“Akan sangat berbeda jika musim dihentikan setelah mereka mendapatkan poin-poin yang dibutuhkan untuk menjuarainya.”

“Ini terserah mereka, untuk tetap profesional dan disiplin, sampai kita tahu apa yang akan terjadi berikutnya,” pungkas Shearer.

Editor : John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *