Dirinya berharap kekompakan dan Keakraban antara TNI dengan masyarakat seperti ini tidak hanya dalam kegiatan TMMD ini saja, dengan kekompakan dan Keakraban seperti ini bisa menjadikan pekerjaan cepat selesai di laksanakan, ucap Sukoyo.
Editor : Chandra













