NusantaraPeristiwa

Olah Raga Bersama Merupakan Wahana Rilexsasi Satgas TMMD

×

Olah Raga Bersama Merupakan Wahana Rilexsasi Satgas TMMD

Share this article

Kordanews – Untuk menghilangkan kejenuhan dalam aktivitas sehari-hari, Satgas TMMD Reguler. ke-107 Kodim 0722/Kudus melaksanakan olahraga Voly ball bersama Remaja di Dukuh Talun Rt.3/VIII Desa Kedungsari Kecamatan Gebog Kabupaten Kudus Senin (23/03/2020).

“Olahraga  bola voli dilaksanakan untuk menjaga kebugaran dan relaxsasi Anggota Satgas, guna menghilangkan kejenuhan serta menjalin komunikas dengan warga masyarakat khususnya anak remaja dengan TNI,” ujar Dan SSK Lettu Inf Sudiyono

“Kegiatan ini,dilakukan setiap sore setelah selesai melaksanakan kegiatan TMMD,untuk mengisi waktu yang ada sebelum datangnya waktu maghrib,”imbuhnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *