HealthSumsel

Palembang Aman , Harnojoyo Larang Borong Masker

×

Palembang Aman , Harnojoyo Larang Borong Masker

Share this article

Harnojoyo menjelaskan, menghadapi virus corona ini, masyarakat jangan sampai panik. Apalagi mengpengaruhi  jumlah masker yang menipis.

 

“Tanpa masker bisa cari alternatif lain, misal menggunakan saputangan atau kain untuk menjaga udara kotor masuk. Jadi janganlah sampai membuat takut diri sendiri,” jelasnya.

 

Meski Kota Palembang terbilang aman, kata Harnojoyo, antisipasi harus tetap dilakukan.

 

“Melihat situasi ini, sudah jelas Dinas Kesehatan pun bakal lakukan tindakan. Masalah posko kesehatan, sekarang puskesmas dan rumah sakit sudah sangat aktif dan untuk penambahan (posko) bisa saja nanti,” tandas dia. (Ril)

 

 

 

 

 

Editor : Jhonny

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *