Health

Tips Mencegah Asma Kambuh Akibat Polusi Udara

×

Tips Mencegah Asma Kambuh Akibat Polusi Udara

Share this article

-Jalan raya
-Stasiun bis
-Parkiran

Memilih jalan alternatif yang lebih sepi atau pergi lebih pagi sebelum tingkat polusi meningkat adalah beberapa cara untuk mencegah asma yang dapat Anda lakukan.

5. Periksakan ke dokter jika Anda merasa sering mengalami asma
Apabila Anda mengalami gejala asma lebih dari tiga kali dalam seminggu, lebih baik periksakan pada dokter. Hal ini untuk mengetahui apakah asma disebabkan oleh polusi atau hal lain.

Mengapa polusi udara dapat memicu asma?
Polusi udara mudah menumpuk di kawasan urban atau kota-kota besar dan merupakan mimpi buruk bagi pengidap asma. Hal ini disebabkan polusi terdiri dari asap dan kabut sehingga lebih rentan menyebabkan asma.

Asap dan kabut adalah polusi udara dengan warna yang lebih gelap yang cenderung banyak ditemukan di kota besar dengan jumlah kendaraan dan pabrik yang tinggi.

Komponen terbesar dari asap dan kabut adalah ozon. Komponen inilah yang memicu asma dengan gejala seperti bersin dan sesak napas.

Selain ozon, asap dan kabut juga terdiri dari sulfur dioksida yang dapat mengiritasi saluran pernapasan dan juga memicu asma.

Editor: John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *