NusantaraPeristiwa

Berbagai Kesempatan Satgas TMMD 107 Melaksanakan Dialog Dengan Warga

×

Berbagai Kesempatan Satgas TMMD 107 Melaksanakan Dialog Dengan Warga

Share this article

Kepada anggota Satgas TMMD, Kepala Desa (Kades) Kedungsari Kecamatan Gebog Kabupaten Kudus ” Sukoyo mengatakan serta mengucapkan banyak – banyak terima kasih karena jerih payahnya yang selama satu bulan penuh para anggota Satgas TMMD 107 Kodim 0722/Kudus telah bekerja keras membangun desa dengan berbagia macam kegiatan baik sasaran fisik maupu non fisik, dalam sasaran fisik meliputi, betonisasi Jalan Usaha Tani (JUT) sepanjang 900 meter lebar 3 meter, Bedah Rumah Tidak Layak Huni, rehab rumah warga kurang mampu hingga selesai 100%, Semoga jerih payah yang sudah dilakukan para anggota TNI dalam program TMMD reguler ke-107 Kodim 0722/Kudus dapat bermanfaat bagi warga kami. “Ucap Sukoyo.

Editor : Chandra

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *