SosokSport

Devin Boooker Juara Turnamen Virtual NBA

×

Devin Boooker Juara Turnamen Virtual NBA

Share this article

Setelah itu, Booker melewati adangan Rui Hachimura dan Montrezl Harrell di semifinal. Pada babak final, Booker menghadapi Deandre Ayton yang merupakan rekan setimnya di Suns.

Dalam format best of three, Booker sukses menyapu bersih untuk menang 3-0 atas Ayton. Booker berhak atas hadiah 100 ribu dolar AS yang disumbangkannya ke Direct Relief dan Arizona Food Bank Network.

“Tak terkalahkan. Terima kasih kepada 2K atas turnamen ini. Banyak pemain bagus ya, ternyata,” ujar Booker yang dikutip dari USA Today.

“Saya tahu apa yang bisa Ayton lakukan. Kami sering bermain bersama. Jujur saja, ia adalah pemain yang hebat,” lanjut Booker.

Ironisnya, Suns yang dibela Booker dan Ayton justru terpuruk di posisi ke-13 klasemen Wilayah Barat dengan 26 kemenangan dan 39 kekalahan.

Editor : John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *