NusantaraPeristiwa

Peringati Trisuci Waisak, Presiden: Kita Akan Berjalan Bersama Lewati Segala Ujian

×

Peringati Trisuci Waisak, Presiden: Kita Akan Berjalan Bersama Lewati Segala Ujian

Share this article

Menag juga berpesan agar seluruh umat Buddha untuk menyebar luas cahaya terang keutamaan dhamma itu dengan melaksanakan enam hal, yaitu:

Pertama, perilaku yang penuh cinta kasih. Kedua, perkataan yang penuh cinta kasih. Ketiga, pikiran yang penuh cinta kasih. Keempat, umat Buddha juga diminta memaksakan kepedulian sosial untuk saling bersimpati dan saling tulus berkorban bagi sesama manusia.
Kelima, menjaga norma-norma moral sosial. Keenam, mempunyai pandangan yang luas dan terbuka dalam memahami perubahan. (*)

 

 

 

 

 

Editor : Jhonny

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *