Sumsel

TP PKK Muba Gagas Pembuatan Pelindung Muka Untuk Tenaga Medis

×

TP PKK Muba Gagas Pembuatan Pelindung Muka Untuk Tenaga Medis

Share this article

“Yang pastinya upaya yang dilakukan oleh tim penggerak PKK Muba ini sangat membantu sekali upaya kita dalam mengatasi Pandemi covid-19 ini. Dan kami dari jajaran dinas kesehatan menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya dan mengucapkan terima kasih kepada ketua TP PKK Muba Thia Yufada Dodi Reza berserta anggota TP PKK atas dedikasinya,”tutupnya, Senin (6/4/2020) di Guest House.

Terpisah, Leli salah satu Nakes di Puskesmas Lais, mengucapkan terima kasih kepada TP PKK Muba yang telah mendistribusikan face shield untuk melengkapi APD dalam bertugas sehari-hari.

“Terima kasih kepada ibu Thia dan TP PKK Muba yang telah membuatkan kami face shield, ini sangat berguna dan bermanfaat terlebih di tengah wabah Covid-19 ini,” pungkasnya. (ts)

Editor : Surya S

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *