Sumsel

Kabupaten dan Kota di Sumsel Garda Terdepan Penanganan Covid 19

×

Kabupaten dan Kota di Sumsel Garda Terdepan Penanganan Covid 19

Share this article

Dirinya juga berharap masyarakat tetap waspada, menjaga kesehatan dan mengikuti anjuran pemerintah yang sudah ditetapkan. “Jangan anggap sepele dan perlu waspada. Jaga kesehatan dan ikuti anjuran pemerintah,” imbuhnya.

Sementara itu, koordinator Rumah Sehat Covid 19 Sumsel, Aufa menambahkan tercatat saat ini ada sekitar 85 orang dalam penanganan, dimana 41 orang klien Orang Dalam Pemantauan (ODP). Selain itu PDP Center Tower 8 saat ini menangani sekitar 44 klien Pasien Dengan Pengawasan (PDP).

“Kami terus melakukan koordinasi dan bekerja sama dengan kabupaten kota untuk melakukan penanganan terhadap virus Corona. Intinya Pemprov Sumsel siap memfasilitasi melalui Rumah Sehat siap Covid 19 Sumsel,” pungkasnya. (Ril)

 

 

 

 

Editor : Jhonny

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *