Prana Sohe juga menjelaskan, ketidakstabilan APBD Lubuklinggau tahun ini disebabkan oleh sejumlah faktor. Selain diminta untuk mengurangi anggaran sebesar Rp.112 miliar, Pemkot Lubuklinggau harus mengalokasi anggaran untuk penanganan Covid-19 sehingga terdapat pergeseran anggaran sekitar Rp150 miliar. (ts)
Editor : Surya S













