Tes Ombak
Real Madrid juga diklaim akan melayangkan tawaran perdana mereka untuk playmaker Bayer Leverkusen tersebut.
El Real akan memberikan tawaran yang cukup besar untuk sang playmaker. Mereka menawarkan uang sebesar 71 juta pounds kepada Leverkusen.
Namun tawaran itu kemungkinan besar akan ditolak karena Leverkusen menuntut sekitar 80 juta pounds untuk transfer sang playmaker.
Siap Pindah
Dalam wawancaranya beberapa waktu yang lalu, Havertz mengatakan bahwa ia siap untuk pindah dari Bayer Leverkusen.
Ia tertarik untuk menjajal kemampuannya di luar Jerman musim depan.
Editor: John.W













