Sport

Man City Berada Di Jurang Keterpurukan Jika Josep Guardiola Pindah

×

Man City Berada Di Jurang Keterpurukan Jika Josep Guardiola Pindah

Share this article

“Pep Guardiola dianggap sebagai salah satu yang terbaik, jika bukan yang terbaik. Dia berada di level itu begitu lama. Kehilangan Pep sebelum kontraknya berakhir akan membawa dampak buruk bagi Man City: bagi fans, pemain, dan klub.”

“Itu bukan pesan yang baik. Saya harap mereka melakukan segalanya untuk mempertahankan Guardiola, paling tidak hingga kontraknya usai,” kata Sven-Goran Eriksson.

Josep Guardiola Bakal Pindah?
Josep Guardiola memang belum duduk dengan Man City untuk membahas kontrak baru. Namun, manajer asal Spanyol tersebut memastikan jika dia punya komitmen tinggal di Man City. Paling tidak hingga kontraknya habis.

Saya telah mengatakannya berulang kali, kecuali kalau klub memecat saya, saya akan bertahan 100 persen. Sudah pasti, saya akan tinggal di sini untuk musim depan,” ujar Guardiola seperti yang dikutip dari Goal International.

“Saya menikmati bekerja dengan mereka [Manchester City] dan saya suka, namu meski semuanya berjalan buruk dan kami tidak ikut Liga Champions, saya tidak akan pergi,” lanjutnya.

Editor : John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *