Dicontohkan, dalam program non fisik direncanakan akan menggelar penyuluhan tentang bahaya narkoba dimana akan menggandeng dari Sat narkoba Polres Grobogan. Termasuk adanya penyuluhan tentang tertib lalu lintas, pihak Kodim Purwodadi juga akan menggandeng Satlantas. ”Ada beberapa kegiatan non fisik lainnya yang juga akan bersinergi dengan jajaran Polres Grobogan,” jelas Pasiter Kapten Inf. Muh. Jumar.
Editor : Chandra.













