Untuk mematuhi protokol kesehatan itu, salah satunya, di lokasi TMMD, di beberapa sasaran fisik, ketersediaan tempat cuci tangan dengan jumlah yang memadai. Hal itu dimaksudkan mengharuskan siapa saja untuk cuci tangan sebelum maupun sesudah berkegiatan.
Editor : Chandra













