Sejumlah warga di lokasi TMMD, kagum dengan apa yang diperbuat Tentara yang Perwira yang ikut melangsir material demi sukses TMMD. ”Tidak mengakar seorang TNI perwira saja juga mau bantu langsir material di lokasi TMMD,” ujar Sarmidi, warga setempat.
Editor : Chandra













