”TMMD tidak lama lagi akan berakhir dan kami yang selama ini bersama meskipun berbeda satuan tentu akan berpisah untuk kembali ke kesatuan masing-masing. Ini benar-benar momen yang tidak akan terlupakan dengan adanya TMMD ternyata mampu untuk merajut persahabatan sesama prajurit meski berbeda satuan,” jelas Pratu Darko.
Editor : Chandra.













