NusantaraPeristiwa

Berat Rasanya Untuk Tinggalkan Lokasi TMMD

×

Berat Rasanya Untuk Tinggalkan Lokasi TMMD

Share this article

Kordanews – Susana malam tasyakuran dengan telah selesainya pelaksanaan TMMD Reguler ke -108/Kodim 0717/Purwodadi, di Desa Tambakselo, Kecamatan Wirosari, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, berjalan penuh keakraban.

Mewakili anggota Satgas, Letda Inf. Darwanto menyatakan, selama pelaksanaan TMMD, para TNI anggota Satgas sudah berbuat maksimal untuk masyarakat Desa Tambakselo.

Namun apabila masih ada kekurangan, atau barangkali ada sikap, perkataan dari anggota Satgas TMMD, mewakili para anggota Satgas Letda Inf. Darwanto sampaikan maaf yang sebesar-besarnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *