PeristiwaSumsel

Aplikasi Si Abuh Masuk Ke BKPSDM Kota Palembang

×

Aplikasi Si Abuh Masuk Ke BKPSDM Kota Palembang

Share this article

KORDANEWS-Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang melalui Badan Kepegawaian Pemberdayaan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Palembang, melaunching Program Sedekah Aparatur Sipil Negara (ASN) bersama aplikasi Si Abuh di lingkungan Pemkot setempat.

Pada kesempatan tersebut H. Harnonyo selaku Walikota Palembang mengajak jajaran pegawai negeri di lingkungan pemerintahan setempat untuk gemar bersedekah.

“Hanya dengan Rp 2.000,- setiap hari jika dilakukan dengan ikhlas, dan secara matematis sudah bisa mengumpulkan sekitar Rp. 4 juta perbulan. Hanya di BKPSDM. Bagaimana kalau ini dilakukan di seluruh OPD? Tentu akan bermanfaat bagi kita semua,” ungkap H. Harnojoyo, Rabu (5/08).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *