PeristiwaSumsel

Bupati OKUT Serahkan Satu Unit Mobil Demi Dukung Mobilitas

×

Bupati OKUT Serahkan Satu Unit Mobil Demi Dukung Mobilitas

Share this article

Hal ini dikarenakan Kabupaten OKU Timur banyak daerah cekungan dan juga yang menjadi penyebab banjir yaitu sedimentasi Sungai Komering yang tinggi.

Sementara, Kepala Basarnas Sumsel, Heri Marantika mengucapkan terima kasih banyak atas perhatian yang penuh dari kepala daerah Kabupaten OKU Timur. Pihaknya mengapresiasi apa yang dilakukan Bupati OKU Timur semoga menjadi contoh bagi kepala daerah yang lain.

“Bencana alam tidak bisa direkayasa dan juga tidak bisa diprediksi, namun demikian dengan keterbatasan yang ada akan tetap berbuat untuk masyarakat, terlebih dengan adanya kendaraan ini akan kami manfaatkan untuk membantu masyarakat sehingga nantinya tepat sasaran,” tegasnya.

Terkait rencana pembangunan posko bencana di Kabupaten OKU Timur sebagai posko penyangga bencana di wilayah OKU raya sudah diusulkan ke Basarnas Pusat dan akan menjadi prioritas.

Editor : Chandra

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *