Saat ini sekitar 80 persen kasus COVID-19 aktif di Sumsel ini Orang Tanpa Gejala (OTG) dan mereka banyak yang menjalani isolasi di rumah. Hingga, Minggu (22/11) kasus COVID-19 terkonfirmasih mencapai 9.080 orang, pasien sembuh 7.363, pasien meninggal 485 orang. (Abj)
Editor : Redaksi













