Dirinya juga menambahkan bahwa team DPC JPKP SDL akan selalu peduli terhadap masyarakat Semende. “Kami Team DPC JPKP SDL akan selalu memantau kondisi Masyarakat Semende Darat Laut dan akan selalu peduli akan kepentingan umum, seperti Moto Dari JPKP yang Selalu Mengutamakan kepentingan umum diatas kepentingan pribadi,” pungkasnya.
Editor : Andra.













