Kordanews – Innalillaahi wa inna ilaihi roji’un, telah berpulang ke rakhmatullah Ketua KPU Sumsel Kelly Mariana Minggu (17/1/2021) pagi ini sekitar jam pukul 6.30 WIB di Palembang.
Pesan berita duka ini tersebar di berbagai whatsapp dan media sosial.













