EkonomiPeristiwaSumsel

Safari Jumat, Herman Deru Sebut Persatuan Kunci Sukses Pembangunan

×

Safari Jumat, Herman Deru Sebut Persatuan Kunci Sukses Pembangunan

Share this article

“Safari Jum’at ini juga merupakan sarana saya untuk mendengar secara langsung keluhan masyarakat seperti di Palembang ini, sehingga kemajuan antara Seberang Ulu dan Seberang Ilir tidak dibeda-bedakan,” terangnya.

Dalam kesempatan itu, Herman Deru juga memberikan sejumlah bantuan untuk pengembangan masjid tersebut. Dia menyebut, bantuan tersebut merupakan bentuk perhatian pemerintah terhadap kemajuan rumah ibadah.

“Bantuan ini juga bentuk tanggung jawab pemeritah daerah terhadap perkembangan dan kemakmuran rumah ibadah. Kemakmuran masjid juga harus menjadi tanggung jawab masyarakat dan jemaah. Isi kegiatan keagamaan yang bermanfaat di masjid ini sehingga Sumsel menjadi lebih religius,” pungkasnya.

 

Editor : Andra.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *