Pada era Gubernur sebelumnya, Palembang sangat diuntungkan dengan adanya Asean Games, tapi sekarang lanjutnya, kita jangan ketergantungan dengan provinsi.
“Tinggal kita fokus pada pembangunan infrastuktur, bagaimana integrasi moda transportasi dengan tempat destinasi wisata, Insya Allah Palembang akan banyak wisatawan yang datang, dan perekonomian meningkat,”imbuhnya.
Ketika ditanya terkait permintaan warga Palembang untuk melanjutkan tongkat estafet pembangunan di Palembang H. Aswari Rivai dengan singkat menjawab.
“Jika masyarakat Palembang yang menginginkan, ya saya siap,”ucap Politisi Gerindra ini.
Editor : And.













