HeadlineSumsel

200 Pedagang Pasar Cinde Siap Disuntik Vaksinasi COVID-19 Tahap II

×

200 Pedagang Pasar Cinde Siap Disuntik Vaksinasi COVID-19 Tahap II

Share this article
Suasana Pasar Cinde (Dok. KORDANEWS)

Sementara itu, Kepala Dinkes Sumsel, Lesty Nurainy, mengatakan vaksinasi di pasar dengan merupakan dengan jadwal yang telah disiapkan pihaknya sebelumnya.

“Ini juga atensi Gubernur agar tahap dua para pedagang pasar dilakukan vaksin dan kita pilih pertama di Cinde, ” ujarnya.

Untuk proses vaksinasi ini, lesty menjelaskan akan dilakukan secara bertahap untuk mencapai jumlah sasaran vaksinasi mencapai 1.159.000 orang di Sumsel.
.
“Nanti juga diawal Maret ini, akan datang kembali termin kedua vaksinasi. Maka melihat dari jumlah vaksin yang ada untuk mencapai keseluruhan, akan dilakukan bertahap, “katanya. (Aab)

 

 

 

 

Editor : Jhonny

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *