PeristiwaSumsel

Warga Binaan Lapas Muara Enim Diberi Berbagai Keterampilan

×

Warga Binaan Lapas Muara Enim Diberi Berbagai Keterampilan

Share this article

Lebih lanjut Herdianto mengharapkan, dengan adanya kegiatan ini, agar Pemerintah Daerah dan perusahaan serta lainnya dapat membantu memfasilitasi sarana dan prasarana, bagi para warga binaan ini.

“Karena di Lapas kelas IIB Muara Enim adalah mayoritas warga Muara Enim, ditambah daerah lainnya juga,” bebernya.

Ditambahkannya, Lapas sendiri sudah bekerjasama ke perusahaan daerah Muara Enim dan UMKM. Namun, masih ada kendalanya yakni, masih kurangnya minat masyarakat membeli barang barang atau karya dari pada warga binaan ini.

“Dengan adanya hal ini kami berharap baik itu masyarakat luar bisa membeli produk-produk yang ada di Lapas Muara Enim. Kita juga sudah punya katalognya, kita sudah punya website-nya, kita sudah punya media sosialnya tentang pemasaran produk dari pada hasil karya warga binaan Lapas Muara Enim,” tukasnya.(aji)

Editor : Adm.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *