Headline

Vaksinasi Sinovac 26% Dari Total Masyarakat Palembang 1,3 Juta Jiwa

×

Vaksinasi Sinovac 26% Dari Total Masyarakat Palembang 1,3 Juta Jiwa

Share this article

Dikatakannya, bahwa vaksinasi Sinovac ini tidak ada kendala apapun, berdasarkan informasi yang diterima, hingga saat ini, pelaksanaan Vaksinasi Sinovac di Kota Palembang sudah mencapai 26 persen dari jumlah total masyarakat kota Palembang, yaitu 1,3 juta jiwa.

“InsyaAllah di akhir tahun kita targetkan sampai dengan 70 persen. Kalau tingkat Nasional bahkan kalau tidak salah baru sampai 20 persen, kami juga berharap distribusi dari Vaksinasi Sinovac ini betul-betul bisa berjalan dengan lancar, sehingga tidak menghambat pelayanan Vaksinasi Sinovac,” tutupnya. (eh)

Editor : Surya S

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *