Adapun pejabat yang telah memasuki masa pensiun, yakni Kepala Dinas Perdagangan, Dinas Koperasi dan UMKM, Inspektur, Plt Kadinkes, Plt Kesbangpol, di lingkungan Pemerintah Kota Palembang.
“Pemkot sekarang sedang bergerak cepat, sehingga harus diimbangi dengan pegawai yang kompeten. Termasuk dari hasil seleksi dan rekomendasi pansel nanti,” ujarnya.
Editor : Admin.













