Health

Manfaat Buah Delima untuk Anak

×

Manfaat Buah Delima untuk Anak

Share this article

Tidak hanya baik untuk kesehatan otot saja, ketiga kandungan tersebut juga sangat baik dalam menyokong kesehatan tulang dan gigi, serta membuat tubuh Si Kecil tetap kuat dalam menjalani aktivitasnya sehari-hari, Bun.

3. Memelihara fungsi dan kesehatan jantung
Beberapa penelitian menunjukkan bahwa konsumsi buah delima terlihat memiliki manfaat dalam menjaga kesehatan jantung. Ini berkat kandungan sejumlah gizi, seperti serat, antioksidan, serta vitamin C, dan kalium yang baik untuk menurunkan kadar kolesterol jahat dan mengontrol tekanan darah.

Dengan mengonsumi buah delima dan beragam makanan sehat lainnya, seperti sayuran, buah-buahan, kacang, dan biji-bijian, anak akan berisiko lebih rendah untuk terkena penyakit jantung dan hipertensi.

4. Menghambat pertumbuhan sel kanker
Dibandingkan dengan teh hijau dan anggur merah, delima mengandung antioksidan hampir 3 kali lebih banyak. Selain berfungsi untuk menangkal efek radikal bebas, kandungan ini juga berkhasiat dalam melindungi sel-sel tubuh anak dari kerusakan dan mencegah pertumbuhan sel kanker.

Buah delima merupakan salah satu buah yang banyak mengandung air dan elektrolit, seperti kalium, magnesium, dan natrium. Oleh karena itu, buah ini baik diberikan kepada anak untuk mencukupi kebutuhan cairan tubuhnya.

Editor: John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *