Sumsel

Cegah Penyebaran Covid-19, Forkopimda Lahat Lakukan Pemantauan Ketingkat Desa

×

Cegah Penyebaran Covid-19, Forkopimda Lahat Lakukan Pemantauan Ketingkat Desa

Share this article

Dengan membawa motor dan mobil serta dilengkapi dan pengeras suara, rombongan berkeliling desa di wilayah Kecamatan Merapi Barat. “Mereka memberikan informasi kepada masyarakat terkait pencegahan Covid-19. Salah satunya adalah sering mencuci tangan dan menggunakan masker jika bepergian, serta menjauhi kerumunan, menjaga jarak, dan kurangi mobilitas,” ucapnya.

Kegiatan dihadiri Camat Merapi Barat Sumarno, Danramil Merapi Kapten Inf Sudarno diwakili Peltu Hasra N beserta anggota, Kapolsek Merapi yang diwakili Bripka Ghulam dan anggota, UPT Puskesmas II Merapi, serta gugus tugas Kecamatan Merapi Barat. (Jml)

Editor : Surya S

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *