Kasat Narkoba AKP. Zulfikar, ketika dikonfirmasi membenarkan adanya penangkapan ladang ganja tersebut. Namun ia masih belum mau memberikan informasi lebih detail, dan meminta media untuk menunggu rilis resmi dari Polres Lahat.
“Saya lagi solat magrib, ya ada. Tunggu saja rilis dari Polres Lahat,” ujar Zulfikar ketika dihubungi via telepon, Senin sore pasca pengungkapan. (Jml)
Editor : Surya S













