Sumsel

Ratusan Warga Binaan Kelas IIA Lahat Divaksinasi

×

Ratusan Warga Binaan Kelas IIA Lahat Divaksinasi

Share this article

Sementara itu, Kepala Lapas Klas llA Lahat, Pudjiono Gunawan menerangkan, pihaknya sangat senang, warga binaan bisa mendapatkan vaksinasi Covid-19.

“Tentunya ini akan memberikan dampak, dalam memerangi virus corona yang belum tahu kapan berakhir,” paparnya.

Dirinya berharap, baik sipir Lapas, warga binaan dan pembesuk dapat mematuhi prokes Covid-19. Agar bisa memutus mata rantai penularannya.

“Peran aktif kitalah perlu ditingkatkan, agar Corona ini bisa berakhir dan kembali beraktifitas normal kembali,” tandas Pudjiono. (Jml)

Editor : Surya S

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *