Headline

Koordinasi KPK Bersama Pemkot Palembang Terkait Tata Kelola

×

Koordinasi KPK Bersama Pemkot Palembang Terkait Tata Kelola

Share this article

KORDANEWS – Nana Mulyana Kepala Satgas Koordinasi Supervisi Wilayah II KPK RI mewakili Tim Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia (RI) lakukan koordinasi bersama Wali kota Palembang, Harnojoyo guna memastikan tata kelola proses perencanaan dan penganggaran serta optimalisasi pendapatan daerah yang dilaksanakan dengan baik.

Rapat Koordinasi tersebut juga sengaja dilakukan terkait supervisi pencegahan korupsi di lingkungan Pemerintah Kota Palembang yang sesuai dengan komitmen Wali kota Palembang.

“Wali kota kan sudah komitmen kepada pimpinan KPK, Kajati, Kapolda dan disaksikan oleh ketua Dewan untuk melakukan upaya pencegahan korupsi,” ucap Nana. Senin (11/10/21)

Walikota Palembang, Harnojoyo pada kesempatan tersebut mengungkapkan, bahwa dirinya sangat bersyukur atas kesempatan rapat koordinasi terkait dengan sistim penganggaran tahun 2022 bersama.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *