Sumsel

Minta Tim Ahli Padamkan Api Sumur Ilegal di Muba

×

Minta Tim Ahli Padamkan Api Sumur Ilegal di Muba

Share this article

KORDANEWS – Meski Pemkab Muba beserta Forkopimda terus berupaya maksimal memadamkan api dari sumur minyak ilegal di Dusun V Desa Keban 1 Kecamatan Sanga Desa, Kabupaten Musi Banyuasin.

Namun, Rabu (20/10/2021) yakni sudah memasuki hari ke-10 tampak api masih berkobar, hal ini terlihat ketika Sekda Muba Apriyadi beserta Forkopimda Muba mendatangi lokasi untuk mengecek ke lapangan.

“Api masih berkobar, kami sudah berusaha semaksimal mungkin. Kami harapkan bisa didatangkan tim ahli untuk membantu agar api bisa segera padam,” ungkap Sekda Muba Apriyadi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *