Sport

Carlo Ancelotti Sanjung Habis Performa Ciamik Real Madrid

×

Carlo Ancelotti Sanjung Habis Performa Ciamik Real Madrid

Share this article

“Kami memang beberapa kali salah mengumpan namun kami berhasil melakukan serangan balik yang bagus karena kami memiliki tim yang bagus,”
Ancelotti mengakui bahwa kemenangan di kandang Barcelona ini sangat krusial bagi timnya.

Jadi ia menilai para pemain Madrid boleh berbangga diri mampu menaklukkan Barcelona di laga ini.

“Kami harus merayakan kemenangan ini. Saya senang kami bisa mendapatkan tiga poin di alga ini, karena ini pertandingan yang sulit,” ujarnya.

Real Madrid akan kembali ke Santiago Bernabeu pada tengah pekan nanti.Mereka dijadwalkan menjamu Osasuna di pertandingan jornada ke-11 La Liga.

Editor : John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *