Dia menambahkan, saat ini pun area blank spot masih banyak di tiap wilayah kecamatan.
Terutama di kawasan pinggiran, seperti Gandus, Semtang Borang, Kalidoni, dan Alang-Alang Lebar.
“Karena anggaran terbatas, kita berupaya membagi penyebaran jaringan lampu ini agar rata. Kita lihat porsi, jumlah penduduk yang ramai jadi prioritas,” kata Affan.
Selain pemasangan, Dinas PRKP juga rutin perawatan lampu jalan, dengan menurunkan satgas.
“Kendala perbaikan lampu ini saat musim hujan, angin kencang, sering kali material jatuh, rawan alatnya,” kata Affan.
Editor : Admin.













