Sport

Bertolak Ke Prabumulih, PS Palembang Targetkan Kemenangan

×

Bertolak Ke Prabumulih, PS Palembang Targetkan Kemenangan

Share this article

KORDANEWS- Tim PS Palembang resmi berangkat ke Prabumulih sore kemarin Senin (6/12/21)

Kepada para pemain, Gunawan meminta untuk terus bersemangat dan akan memberikan yang terbaik selama pertandingan. “Datang dan bawa pulang kemenangan untuk masyarakat Palembang,” kata Gunawan mewakili Presiden PS Palembang Ratu Dewa. Selasa (7/12/21)

Hal yang sama juga diungkapkan oleh Manajer tim Kemas Haikal. Ia berharap dukungan dan doa masyarakat Palembang menjadi tambahan semangat bagi para pemain untuk bisa berprestasi dan tentunya dengan target tembus ke tingkat nasional.

“Ada beban di pundak kita, berupa doa dan dukungan masyarakat Palembang yang tidak boleh kita sia-siakan,” ucap Haikal memberi semangat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *