Menurut laporan tersebut, Pep Guardiola ingin merekrut Tielemans. Karena ia ingin meremajakan lini tengahnya.
City sebenarnya punya gelandang-gelandang kelas dunia. Ada Ilkay Gundogan, Kevin De Bruyne yang sudah terbukti jadi pembeda bagi City.
Namun kedua pemain itu usianya sudah menua dan performanya menurun sedikit. Jadi Pep menilai perlu ada backup baru di lini tengah mereka.
Editor : John.W













