“Dengan agresi, determinasi, dan semangat tim yang hebat serta tekanan efektif yang baik. Jadi lebih mudah untuk melakukannya dengan baik bersama-sama.”
Giroud mengungkapkan rasa senangnya usai mencetak gol dalam laga tersebut. Dia juga merasa sangat lega bisa bermain tanpa rasa sakit.
“Secara pribadi saya senang bisa mencetak gol dan bermain tanpa rasa sakit,” lanjutnya.
“Saya sedikit cedera di bulan-bulan pertama, sekarang saya ingin berbuat lebih banyak untuk membantu tim.”
Editor : John.W













