Sport

Robert Lewandowski Kembali Raih Gelar Pemain Terbaik Dunia FIFA,Kalahkan Leo Messi dan Mo Salah

×

Robert Lewandowski Kembali Raih Gelar Pemain Terbaik Dunia FIFA,Kalahkan Leo Messi dan Mo Salah

Share this article

Lewandowski pun untuk sementara masih memuncaki daftar top skorer Bundesliga musim ini dengan 23 gol dan Liga Champions dengan sembilan gol dari enam laga.

Sementara itu, bintang Barcelona Femeni, Alexia Putellas sukses meraih penghargaan Pemain Terbaik Wanita FIFA 2021 usai mengalahkan Jennifer Hermoso dan Sam Kerr.

Performa Putellas sepanjang musim 2020/21 kemarin memang sungguh luar biasa. Ia sukses membawa timnya meraih treble winners yang merupakan rekor tersendiri bagi Barcelona Femeni.

Setelah mengantar timnya memenangi Liga Spanyol, Putellas sukses membawa Barcelona Femeni meraih gelar juara di pentas Liga Champions dan Copa de la Reina.

Kemudian, Alexia Putellas melengkapi tahun luar biasanya dengan menyabet gelar Ballon d’Or 2021 pada November lalu.

Editor : John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *