Sebelum mengakhiri sambutannya, Herman Deru mengatakan untuk Rapat Umum Luar bisa karena salah satu komisaris ada yang akan mengakhiri jabatan dan tidak bisa diperpanjang dikarenakan sudah dua periode. Dua nama telah diusulkan ke OJK. Termasuk satu kursi baru komisaris untuk khusus utusan Babel.
“Tadi sudah diusulkan dua nama ke OJK. Mudahan- mudahan dapat segera terisi bangku kosong itu,” tutupnya.
Sementara itu, Direktur Utama BSB, Achmad Syamsudin menyampaikan rasa syukurnya RUPS dapat berjalan dengan lancar sebagai ajang evaluasi dari para pemegang saham.
Editor : Admin













