“Tadi saya lihat, waktu saya tiba, secara dadakan gerai super market di kawasan Palembang Square (PS) Mall, petugas dari gerai langsung mengisi rak kosong dengan minyak sayur berisi dua liter dan langsung ditaruh kertas harga” ujarnya.
Sementara itu Ari Febriansyah, Salah Satu Kepada Toko Gerai Supermaket di PS Mall beralasan, pihaknya sengaja tidak mengeluarkan minyaknya lantaran takut akan kerumunan.
“Kalau dikeluarkan minyak dengan terbatas itukan jadi rebutan bisa bahaya keselamatan konsumen apalagi pandemic covid-19,” tutupnya. (eh)
Editor : Admin.













