Soeharto berharap dengan peresmian puskesmas tersebut dapat meningkatkan pelayanan kesehatan terhadap masyarakat Ogan Ilir khususnya warga Indralaya.
“Ya semoga dengan peresmian puskesmas yang cukup megah ini dapat lebih meningkatkan pelayanan kesehatan terhadap warga khususnya warga Indralaya dan sekitarnya,” kata Soeharto
Editor : Admin.













