Sport

Titik Rawan Man City Ada di Fernandinho

×

Titik Rawan Man City Ada di Fernandinho

Share this article

Hasil yang sangat disayangkan buat Manchester City. Akan tetapi, juara bertahan Premier League itu masih memiliki peluang untuk melaju ke babak final. Ferdinand yakin Real Madrid akan berbicara banyak di leg kedua, tapi tetap the menjagokan the Citizens lolos ke final.

“City akan merasa sedikit frustrasi, anda bisa lihat itu. Saya pikir Pep akan berbicara banyak di ruang ganti. Real Madrid, saya rasa mereka didukung dengan bagaimana mereka menunjukkan karakter dan keberanian untuk mengejar.”

“Namun saya masih menjagokan City untuk ke sana [ke markas Real Madrid] dan menyelesaikan tugasnya. Saya pikir perubahan terbesar dalam permainan adalah ketika [John] Stones digantikan. Saya pikir cederanya Stones membuat tim City jadi tidak stabil,” pungkasnya.

Josep Guardiola perlu mendengar kata-kata Ferdinand, dan memperbaiki kelemahan Manchester City pada leg kedua yang digelar pekan depan. Itu perlu dilakukan mengingat partai kedua bakal diselenggarakan di markas Madrid, Santiago Bernabeu.

Editor : John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *