Sport

Juventus Coba Bajak Leandro Paredes Setelah Di Maria

×

Juventus Coba Bajak Leandro Paredes Setelah Di Maria

Share this article

Laporan tersebut mengklaim bahwa Juventus saat ini sedang membuka komunikasi dengan PSG untuk transfer Paredes.

Mereka sudah mengutarakan ketertarikan untuk merekrut Paredes. Mereka juga sudah mengajukan tawaran perdana untuk sang gelandang.

Mereka berharap PSG mau melepas pemain Timnas ARgentina itu sehingga ia bisa lekas bergabung dengan pra musim Juventus.

PSG dilaporkan tidak akan membanderol Paredes terlalu tinggi. Karena kontraknya akan habis di tahun 2024.

Juara Ligue 1 itu dikabarkan siap berpisah dengan Paredes asalkan Juventus mau membayar sekitar 25 juta Euro di musim panas ini.

Editor : John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *