Sumsel

Pria ODGJ Mengamuk, Satu Ruko Nyaris Dibakar Habis

×

Pria ODGJ Mengamuk, Satu Ruko Nyaris Dibakar Habis

Share this article

“Dia tidak percaya saya keluarkan dompet, saya kasihkan dompet saya tujuannya agar dia fokus dengan dompet saya. Saat dia ambil dompet saya langsung saya rebut parang dari tangan dia,”katanya kepada wartawan Rabu (31/8/2022).

Diakui Ganda, kesulitan dalam mengamankan pria gangguan jiwa itu, diatas Ruko lantai dua dalam keadaan berasap sehingga gelap dan pekat hanya ada sedikit cahaya dari luar.

“Setelah parangnya berhasil saya rebut saya berteriak dengan warga untuk membantu menangkap dia. Kalau dilihat dari dalam Ruko ada dua motor yang dibakarnya untuk dilantai dua tidak kelihatan namun ada juga beberapa barang barang yang dibakarnya,”pungkasnya. (Ndik)

Editor : Admin.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *