Ekonomi

Petani Semangka Di OI Ajak Warga Tanam Semangka, Dua Bulan Bisa Raup Rp 80 Juta

×

Petani Semangka Di OI Ajak Warga Tanam Semangka, Dua Bulan Bisa Raup Rp 80 Juta

Share this article

Jenis yang ditanam adalah semangka non biji berbentuk bulat dengan warna daging buah merah cerah. “Kalau hasilnya bergantung cuaca. Pernah dapat dibawah 20 ton. Tapi standarnya dapat rata-rata bisa sekitar 20 ton dalam satu hektar,” ucapnya. Cuaca panas dengan sinar matahari yang mendukung akan sangat berpengaruh pada hasil tanam semangka. Karena buah akan banyak dan mudah besar jika panas mataharinya cukup. Sedangkan jika terlalu sering terkena musim hujan, bisa berdampak dengan tumbuhnya jamur yang membuat tanaman membusuk.

Mengenai penjualan, Aam menyebut tidak terlalu sulit. “Banyak disini yang mau ngambil. Nanti kalau panen datang sendiri tengkulaknya kesini, kita tinggal jual,” tuturnya. Harga semangka di tingkat petani saat ini berkisar antara Rp3.000 – Rp4.000 per kg. Tergantung dengan kondisi harga dan situasi pasar.

Editor : Admin.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *